Close

Penyebab Hidung Tersumbat dan Cara Mengatasinya

Masalah kesehatan seperti hidung tersumbat memang sepertinya merupakan masalah sederhana. Akan tetapi jika hidung tersumbat dibiarkan, seseorang bisa saja merasa tidak nyaman dalam beraktivitas. Penyebab hidung tersumbat dan cara mengatasinya sebaiknya Anda ketahui untuk berjaga-jaga … Read more

Data Spasial Dalam Sistem Informasi Geografi (SIG)

Banyak yang masih tidak bisa membedakan antara peta dan Sistem Informasi Geografis. Perbedaannya adalah, jika pada Sistem Informasi Geografis, data yang disajikan cenderung lebih lengkap dan lebih interaktif pula. Dengan begitu pemanfaatannya juga lebih beragam. … Read more

Beberapa Manfaat Penggunaan PLTP di Indonesia

Tidak banyak orang yang mengetahui bahwa Indonesia memiliki sumber energi panas bumi yang dapat di manfaatkan oleh negara. Maka dari itu BPPT berencana untuk mengembangkan dan memanfaatkan energi panas bumi sebagai alternatif pembangkit listrik. Pembangkit … Read more

5 Daerah Penghasil Lada Terbesar di Indonesia

Indonesia dikenal sebagai daerah yang memiliki kekayaan alam berupa rempah-rempah. Bahkan Indonesia memasok banyak rempah tersebut ke berbagai negara di dunia. Hampir di setiap wilayah terdapat rempah yang bisa dimanfaatkan dalam kehidupan. Salah satu komoditi … Read more

8 Daerah Penghasil Perak Terbesar di Indonesia

Sumber daya alam yang dimiliki oleh daerah-daerah di Indonesia sangat melimpah. Kekayaan alam berupa hasil tambang seperti perak menjadi andalan ekspor utama ke luar negeri. Regulasi pertambangan mineral hingga saat ini masih diolah untuk mendapatkan … Read more

Raja Kerajaan Tarumanegara

Kerajaan Tarumanegara mengalami pergantian seorang sebanyak 12 kali dalam masa kejayaannya. Kerajaan Tarumanegara sendiri merupakan kerajaan Hindu nomor dua setelah Kerajaan Kutai. Letak kerajaan tarumanegara ada di Pulau Jawa, tepatnya ada di Lebak, Banten. Berikut … Read more

Sejarah Singkat Kesultanan Demak

Kerajaan Demak merupakan sebuah kerajaan Islam pertama di pantai utara Jawa. Dahulu Demak muncul sebagai kabupaten dari Kerajaan Majapahit. Kerajaan atau Kesultanan Demak menjadi salah satu pelopor terbesar penyebaran Islam terbesar di Pulau Jawa. Akan … Read more

Faktor Penyebab Runtuhnya Kerajaan Kalingga

Kerajaan Kalingga merupakan sebuah kerajaan bercorak Hindu-Budha yang berdiri di wilayah utara Jawa Tengah. Kerajaan ini berdiri pada tahun 594 Masehi dengan raja pertamanya adalah Prabhu Wasumurti. Sistem Kerajaan Kalingga bersifat monarki di mana kepemimpinan … Read more